Sabtu, 04 April 2009


AVATAR
ini jagoan saya . .. .

syair cinta

Syair cinta untuk kekasih

Sayangku,
kenalilah musim hujan yang basah
dan kemarau yang meranggaskan daun-daun kering
di sepanjang hari dalam dua belas purnama
karena cintaku bersemi di dua musim

kenalilah gelisah angin di antara buluh-buluh bambu
yang meliuk ke kanan dan meliuk ke kiri
yang menggemerisik di antara sunyi
karena ada bisikan tentang gelisahku

ketika senja turun di bukit-bukit tak berpenghuni
ada rona yang dilukiskan pada latar langitnya
merah membara dan kadang-kadang lembayung
kenalilah warnanya yang disapukan dari rinduku

sayangku,
malam-malamku adalah catatan tentang cinta
dinginnya menghangatkan dan memberi aroma rasa
aku jejaki purnama yang tenggelam di antara awan
dan aku ingin terbenam bersama cinta yang kau bawa

kekasih pramuka

Artikel ini saya kutip dari sebuah forum, karena biasanya seorang pramuka kebanyakan juga remaja yang masih menggelora jiwa-jiwa cintanya :mrgreen: , dan mungkin anda atau kakak-kakak sekalian bisa ikut menambahkan komentar atau apalah, karena ini adalah menurut saya wajar :) .

Dibawah adalah ini penggalan dari sebuah topik itu

nie pada mo pacaran ato mo pramuka…????

pasti dijawab.. kalo bisa dua2nya….

asal jangan mengagngu aktifitas utama ja,,,
pacaran mah boleh asal ga berlebihan…
maksudnya…????

Punya pacar yg sesama anggota Pramuka, ada enak dan enggaknya.
Apalagi kalo pacar kita lebih senior dibanding kita. Enaknya, kita bisa tambah ilmu, pengetahuan, dan bisa nanya seabrek pertanyaan yg kita mau tanyain tanpa mmalu2, bisa tambah semangat kalo ikut didalam kegiatan yg sama dan gak enaknya kkalo misalnya ada kegiatan yg dimana kita gak ikut kayak KMD gitu pasti khan kkangen juga gak bisa ketemu…
Yah…ambil enaknya aja dech !!!

kak kalau pacaran ma anak pramuka doi bisa ngertii kita karena satu profesi,trus bias diajak bicara tentang pramuka,lw kemping so ngak sendirian bisa berdua kan walaupun kemah nya terpisah hahaha
trusssssssssssssssssssssss yang penting dia too sayang ma kita itu intinya ya ngak kakakakakak

Emm… asyik ya… ngobrolnya :) , jadi pingin he..he..